detikJabar
110 Juta Warga RI Diprediksi Bepergian Saat Natal dan Tahun Baru
Pemerintah memprediksi 110,67 juta wisatawan akan bepergian selama libur Nataru 2024/2025. Puncak arus pergi diperkirakan pada 24 dan 31 Desember.
Sabtu, 30 Nov 2024 23:00 WIB