detikNews
Kejagung Tetapkan 4 Tersangka Kasus Korupsi Rp 1,2 T Waskita Beton Precast
Kejaksaan Agung (Kejagung) menetapkan empat orang sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi penggunaan dana PT Waskita Beton Precast pada 2016-2020.
Selasa, 26 Jul 2022 19:00 WIB