detikNews
Polisi: 'Manusia Silver' Mutilasi Korban di Rumahnya Pakai Golok
Pelaku berinisial A (17) mengeksekusi korban di rumahnya di Kranji, Bekasi. Pelaku memutilasi korban dengan menggunakan golok.
Kamis, 10 Des 2020 10:38 WIB