detikNews
Kota Bogor Dilanda 21 Bencana: 10 Lokasi Banjir hingga 6 Titik Longsor
Hujan deras disertai angin kencang yang melanda Kota Bogor sore tadi mengakibatkan bencana banjir, longsor, serta bangunan ambruk di beberapa titik.
Jumat, 15 Jul 2022 23:37 WIB