Sesama kader Gerindra, Sandiaga dan Kamrussamad, terlibat polemik soal capres Ijtima Ulama. Meski begitu, Sandiaga dan Kamrussamad disebut tetap sahabat.
Kehadiran Coldplay menjadi batu loncatan baru bagi pariwisata Indonesia. Menparekraf Sandiaga ingin kenalkan 5 destinasi super prioritas kepada band Coldplay.
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno melayat ke rumah duka Menteri era Orde Baru, Sarwono Kusumaatmadja. Sandiaga Uno pun merasa kehilangan.
Perhelatan MotoGP Mandalika 2022 hanya tinggal hitungan hari lagi. Menparekraf Sandiaga Uno menyebut hotel-hotel di kawasan Mandalika sudah penuh dipesan.
Menparekraf Sandiaga Uno mengapresiasi penayangan film Cinta Subuh di bioskop. Selain berisi dakwah, film ini juga menandai bangkitnya perfilman saat pandemi.