detikJateng
Viral Sekelompok Wanita di Ceper Klaten Teriak 'Curang-Perang', Ini Faktanya
Video pernyataan sikap sejumlah emak-emak asal Ceper, Klaten, soal Pemilu 2024 viral di TikTok. Mereka 3 kali meneriakkan 'curang, perang'. Begini faktanya.
Kamis, 29 Feb 2024 18:48 WIB