detikSumbagsel
PAN Resmi Beri SK Rekomendasi Pilgub Jambi 2024 ke Al Haris
PAN merekomendasikan Al Haris maju dalam Pilkada 2024. Sebagai partai pemenang di Jambi pada Pilkada sebelumnya, mereka berharap program Al Haris dilanjutkan.
Senin, 22 Jan 2024 16:02 WIB