detikJatim
Wanita Korban Begal Kota Malang Nangis Usai Motornya Dirampas
Perempuan yang menjadi korban begal itu didorong turun dari motor. Kemudian motornya dibawa kabur. Korban lantas menangis sambil jongkok di jalan.
Jumat, 18 Nov 2022 19:00 WIB