Kondisi kesehatan Ratu Elizabeth II kini diawasi ketat. Kabar ini langsung menyita sejumlah perhatian sejumlah turis yang tengah mengunjungi Istana Buckingham.
Kesuksesan Ratu Elizabeth II menjadi semakin luar biasa mengingat bahwa saat ia lahir, tak seorang pun yang memprediksi bahwa tahta kerajaan menjadi takdirnya.