detikNews
Respons PKS soal Prabowo Absen di Acara Penutupan Rakernas
DPP PKS menggelar penutupan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) pada hari ini. Namun presiden terpilih Prabowo Subianto tidak tampak dalam acara tersebut.
Minggu, 22 Sep 2024 14:43 WIB