detikFinance
Belajar dari Perang Vietnam, Letnan Marinir Muda Sukses Dirikan FedEx
Frederick W. Smith merupakan sosok kunci di balik kesuksesan Federal Express alias FedEx. Siapa sangka kesuksesannya itu berawal dari perang Vietnam.
Selasa, 15 Des 2020 06:46 WIB