detikSumut
Sempat Dibubarkan, Jemaat Kristen Bandar Lampung Akhirnya Diberi Izin Ibadah
Jemaat Gereja Kristen Kemah Daud di Bandar Lampung akhirnya diberi izin beribadah di gereja. Sebelumnya mereka dibubarkan warga saat beribadah di gereja.
Senin, 20 Feb 2023 21:45 WIB







































