detikJateng
Longsor di Bruno Purworejo Tewaskan 4 Orang, Korban Terakhir Ditemukan
Empat warga Bruno, Purworejo, yang tertimbun longsor ditemukan dalam kondisi meninggal. Tiga korban ditemukan malam tadi, 1 korban terakhir dievakuasi pagi ini.
Rabu, 20 Nov 2024 10:50 WIB