Warga Korea Selatan, khususnya di Seoul dan Incheon sedang 'diserang' serangga lovebug. Wabah makin parah karena suhu panas, pemerintah sampai turun tangan.
Reza Arya Pratama bertekad bantu Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026. Kiper PSM Makassar ini siap berkontribusi di bawah asuhan Patrick Kluivert.
Ada satu gedung bersejarah di Majalengka. Gedung itu bernama Gedung Juang, di sini lah orang-orang dijatuhi hukuman gantung pada zaman kolonial Belanda.