detikNews
Sejumlah Mahasiswa Indonesia di Melbourne Alami Kesulitan Uang Saat Pandemi
Suami dari Dila Riwu, mahasiswi asal Indonesia di Australia, terpaksa harus bekerja di perkebunan agar mereka bisa membeli tiket pesawat pulang ke Kupang.
Senin, 30 Nov 2020 12:57 WIB