Ketua DPD Gerindra Jakarta, Ahmad Riza Patria meresmikan kantor baru DPD Gerindra Jakarta di Menteng. Riza berseloroh mengurus pindahan kantor baru mudah.
Fajar Fathurrahman pindah dari Borneo FC Samarinda ke Persija Jakarta. Bersama klub ibu kota, Fajar berharap bisa dilirik dipanggil ke Timnas Indonesia.
Jakarta Running Festival 2024 hari kedua masih diselimuti dengan keseruan ribuan peserta dari berbagai daerah. Pelari dimanjakan dengan view cantik Jakarta.