Seorang pengemudi mobil bernama Mahdir (35) melawan arus hingga menabrak mobil lain di Pekanbaru, Riau. Pelaku ternyata orang dengan gangguan jiwa (ODGJ).
Mobil listrik China tak bisa lagi menikmati fasilitas charging station Hyundai. Apakah ini menjadi strategi Hyundai Indonesia dalam melawan mobil listrik China?
Bawaslu Pandeglang tengah menelusuri dugaan politik uang yang diduga dilakukan salah satu pendukung paslon bupati-wakil bupati dan gubernur-wakil gubernur.