detikNews
Bawa Tongkat Bung Karno, Puan Perintahkan Para Kader Menangkan Ganjar
Puan Maharani berbicara di depan puluhan ribu kader PDIP Jateng. Dia memegang tongkat komando peninggalan kakeknya sembari menginstruksikan pemenangan Ganjar.
Jumat, 25 Agu 2023 21:10 WIB







































