detikTravel
Santap Paus Jadi Primadona Turis Lokal Norwegia
Saat industri pariwisata dunia dihantam pandemi virus Corona, para pemburu paus di Norwegia justru meraup keuntungan. Mereka terimbas wisata domestik.
Kamis, 24 Sep 2020 05:02 WIB