detikSumut
Dirumorkan Sudah Negosiasi dengan Kylian Mbappe, Begini Kata Real Madrid
Real Madrid dirumorkan telah bernegosiasi dengan Kylian Mbappe. Los Blancos pun buka suara dan menegaskan belum bernegosiasi dengan striker PSG tersebut.
Minggu, 05 Nov 2023 16:31 WIB