detikFinance
Fitch Pertahankan Peringkat Utang RI di Tengah Pandemi
Fitch rating mempertahankan peringkat kredit atau sovereign credit rating Indonesia pada peringkat BBB (investment grade) dengan outlook stabil.
Senin, 22 Mar 2021 23:03 WIB