Gelandang Manchester City Jack Grealish mengakhiri paceklik golnya saat timnya menang atas Leicester City. Grealish terlihat emosional saat merayakan golnya.
Inter Miami tumbang dari Los Angeles FC (LAFC) pada leg pertama perempatfinal CONCACAF Champions Cup 2025. Meski Lionel Messi main, The Herons kalah 0-1.