Viral sosok bernama Sappe yang curhat ke Capres Anies Baswedan kala kampanye di Parepare, Sulawesi Selatan, yang ternyata caleg PKS. Apa kata Timnas AMIN?
Kampanye Akbar Pemilu 2024 rencananya akan digelar pada Sabtu (10/2/24) mendatang. Polda Metro Jaya menyiapkan rekayasa lalu lintas agar tak terjadi kemacetan.
Ahok mulai menyerang cawapres nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka. Ahok menyinggung soal pelanggaran etik yang mewarnai pencalonan Gibran sebagai cawapres.