detikJateng
Pasutri Boncengan Diserempet Truk di Borobudur Magelang, 1 Orang Tewas
Pasutri terjatuh saat motornya terserempet truk di Borobudur, Magelang. Akibatnya, Sang Istri yang membonceng tewas di lokasi.
Sabtu, 16 Nov 2024 10:46 WIB