detikNews
Komisi XIII DPR Minta Anggaran Fasilitas Mantan Presiden-Wapres Ditambah
Waka Komisi XIII DPR Rinto meminta Kemensesneg memperhatikan fasilitas mantan presiden-wapres. Ia meminta agar anggaran untuk mantan presiden-wapres ditambah.
Rabu, 13 Nov 2024 13:51 WIB