Indonesia menghadapi tantangan global terkait energi. Dengan cadangan melimpah, penting bagi Indonesia mengelola sumber daya untuk kesejahteraan rakyat.
Kepala BPJPH Ahmad Haikal Hasan menyebut halal bukan lagi soal agama, melainkan universal. Banyak negara Eropa-Amerika yang agresif terkait kehalalan produk.
Kecerdasan buatan (AI) membawa dilema bagi manusia. Pakar menjelaskan tiga hal yang tidak bisa dilakukan AI, seperti membuat keputusan dan berinteraksi sosial.
Kementerian Kesehatan RI menyetop sementara PPDS Mata Unsri di RSUP Mohammad Hoesin Palembang buntut viral dugaan kasus bullying. Sampai kapan disetop?