Long weekend telah usai, saatnya kembali beraktivitas seperti semula. Namun ada baiknya pantau cuaca untuk beraktivitas selama seharian. Simak detailnya.
Seorang pemuda di Pemalang tewas tersetrum saat menebang pohon cengkeh. Korban, Mohamad Akil, mengalami luka bakar fatal akibat kontak dengan kabel listrik.