Prabowo telah 5 kali maju pemilihan presiden, dengan empat kali mengalami kekalahan. Namun, ia ucapkan terima kasih karena buruh tak pernah meninggalkannya.
Sebanyak 2.255 personel TNI-Polri dikerahkan untuk amankan peringatan Hari Buruh di Makassar. Tiga titik konsentrasi massa ditentukan untuk menjaga ketertiban.
Surabaya akan jadi pusat peringatan May Day 2025 dengan 10 ribu buruh beraksi. Tuntutan mencakup ketenagakerjaan, pendidikan, dan pengamanan ketat disiapkan.
Menteri Ketenagakerjaan Yassierli mendata karyawan Sritex yang terkena PHK. Pemerintah berupaya menyiapkan penempatan kembali melalui koordinasi dengan kurator.