Ada potensi banjir rob di wilayah pantai Jakarta Utara hingga awal tahun. Sebagai antisipasi, Pemprov memperkuat sistem Polder untuk kendalikan banjir rob.
Ratusan pengendara motor terjebak banjir di Bekasi. Polisi berikan diskresi untuk mengawal mereka masuk tol demi kelancaran. Sorak-sorai menyambut keputusan ini
Menteri AHY menyatakan APBN tidak cukup untuk proyek Giant Sea Wall di Pantura. Proyek ini penting untuk melindungi kawasan dari banjir dan penurunan tanah.