detikNews
Bisnis Kasino Merebak, UEA Bentuk Badan Pengatur 'Permainan Komersial'
Uni Emirat Arab membentuk gugus tugas otoritas federal dalam mengatur "Permainan Komersial", di saat banyak operator kasino berbondong-bondong ke Teluk Arab.
Senin, 04 Sep 2023 14:52 WIB