Kampus di Bengkulu melaporkan biro perjalanan ke polisi karena batal berangkat study tour ke Yogyakarta dan Malang. Saat ini kasunya sedang diusut polisi.
Drama antara pengacara Razman Arif Nasution dan TikToker Vadel Badjideh semakin memanas. Razman mundur sebagai kuasa hukum karena dugaan kekerasan seksual.
Pria yang bekerja sebagai HRD di CV bidang jasa pembuatan kardus kemasan di Pundong, Bantul, ditangkap usai menggondol gaji karyawan dan menjual laptop kantor.