Presiden Prabowo Subianto meminta semua stasiun TV memutar lagu 'Indonesia Raya'. Prabowo meminta agar lagu 'Indonesia Raya' diputar setiap pukul 06.00 WIB.
Bahlil mengungkap arahan terkait subsidi gas LPG 3 kg usai bertemu dengan Presiden Prabowo di Istana Negara. Dia terus menekankan agar subsidi tepat sasaran.
Ada wajah Presiden Prabowo Subianto di prangko terbitan Badan Pos Nasional Ukraina. Prangko ini disebut sebagai bentuk penghormatan terhadap Indonesia.
Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco menegaskan larangan penjualan LPG 3 kg bukan perintah Prabowo. Menteri ESDM Bahlil menjelaskan aturan sudah ada sejak 2023.
Presiden Prabowo Subianto dijadwalkan meresmikan 7 proyek pembangunan di IKN pada Januari 2025, termasuk Istana Garuda dan beberapa kantor kementerian.