Massa menggelar aksi demonstrasi untuk memperingati May Day di depan gedung DPR RI, Jakarta. Massa sempat membakar ban bekas di Jalan Gatot Subroto tersebut.
Komika Eky Priyagung mengungkap dugaan pelecehan seksual oleh guru mengaji di Makassar. Sudah 40 korban melapor, Eky dorong korban lain untuk speak up.
Indonesia Pavilion yang memamerkan produk UMKM kopi hingga camilan sehat hadir dalam pameran Manila Food and Beverage Expo (MAFBEX) 2025 di Manila, Filipina.