Mantan Wakil Presiden RI ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla (JK) dijadwalkan bertolak ke Qatar untuk hadir dalam pemakaman pemimpin politik Hamas, Ismail Haniyeh.
Rusdi Kirana, pengusaha dan Waketum PKB, dilantik sebagai pimpinan MPR RI. Dari salesman hingga sukses dengan Lion Air, ia tetap fokus pada kesederhanaan.
Pesawat Boeing 787-9 Dreamliner milik maskapai Air Europa turbulensi parah hingga harus mendarat darurat di bandara Brasil pada hari Senin (1/7) waktu setempat.