detikNews
PDIP Bicara Peluang Dukung Anies Bareng PKB di Pilkada Jakarta
Ahmad Basarah mengaku sudah bicara dengan Cak Imin terkait Pilkada Jakarta. Basarah bicara ada kemungkinan PDIP kerja sama dengan PKB di Jakarta.
Sabtu, 08 Jun 2024 15:29 WIB