Sebanyak 2.045 Mahasiswa Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) siap mengikuti Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik di Bandung Raya. Ini pesan Pemprov Jabar.
Wakil presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka akan dilantik pada 20 Oktober mendatang. Wapres Ma'ruf Amin meyakini Gibran sudah mengerti tugas-tugas wapres.
Adapun zero new stunting dimaksudkan agar tak ada lagi anak stunting baru. Sedangkan zero food waste berarti pengelolaan sampah makanan di tingkat rumah tangga.
Wapres Ma'ruf Amin mengatakan pemerintah terus berupaya agar Indonesia menjadi pusat industri halal dunia. Ma'ruf mengungkap berbagai tantangan yang dihadapi.
Penggunaan produk dengan label 'BPA Free' tengah jadi tren. Pakar menilai, pemahaman tentang jenis-jenis plastik dan bahan kimia penyusunnya perlu diluruskan.