detikJatim
Line Up Madura United Vs Persija Jakarta: Jaja Kembali Jadi Starter
Susunan pemain Madura United (MU) dan Persija Jakarta telah dirilis. Gelandang serang andalan MU, Hugo Gomes (Jaja) kembali jadi starter.
Minggu, 13 Agu 2023 18:45 WIB