detikNews
Pemkab Ungkap Kronologi Wakil Bupati Alor Meninggal di Jakarta
Wakil Bupati Alor, Nusa Tenggara Timur, Imran Duru (66), meninggal dunia hari ini. Pemkab mengungkapkan kronologi meninggalnya Imran saat berada di Jakarta.
Minggu, 07 Mei 2023 18:47 WIB







































