Sekitar 23 orang ditangkap dalam penggerebekan sebuah kelab malam di Lima, Peru, terkait pelanggaran pembatasan virus Corona (COVID-19) pada akhir pekan.
Jokowi mengatakan sistem ketahanan kesehatan dunia harus disusun untuk menghadapi pandemi Corona. Jokowi menyebut ketahanan kesehatan global harus diperkuat.
Adanya program ini guru, kepala sekolah, dan pengawas sekolah, dapat memperoleh penguatan pemahaman mengenai pelaksanaan pembelajaran tatap muka terbatas