Aris mengatakan nilai rapor tidak bisa dijadikan indikator penentu dalam pemberian KJP. Nilai yang diterima peserta didik bergantung pada banyak variabel.
Wilayah permukiman di Muara Angke sering dilanda banjir seperti siang ini. Di wilayah itulah, pemerintah akan membangun tanggul rob sebagai penangkal banjir.