DPRD DKI Jakarta meminta agar Dinas Pertamanan dan Hutan Kota melakukan pengecekan rutin terhadap semua pohon di taman dan jalanan yang sudah berusia tua.
Serangan bersenjata terhadap petugas polisi, sejumlah gereja dan sinagog di Dagestan, Republik Kaukasus Utara, Rusia, menyebabkan sejumlah orang tewas.
Di acara HUT ke-78 Bhayangkara di Kota Semarang, Kapolda Jawa Tengah Irjen Ahmad Luthfi menyampaikan permintaan maaf dan 'pamit'. Berikut pernyataan lengkapnya.
Gedung BPK diduga tidak memiliki Sertifikat Laik Fungsi (SLF) serta tidak memenuhi kewajiban penyediaan fasilitas umum dan fasilitas sosial (fasum-fasos).