detikJateng
Keraton Solo Disebut Masih Nombok Meski Dapat Dana Hibah Pemerintah
Meski menerima hibah Rp 1 miliar, anggaran tahunan Keraton Solo mencapai Rp 20 miliar. Kekurangan dananya disebut dari hasil iuran sentana.
Jumat, 23 Jan 2026 16:03 WIB







































