Dalam dua hari terakhir, KPK telah memeriksa sejumlah petinggi travel haji di Jawa Timur. Pemeriksaan ke daerah itu bentuk keseriusan KPK mengusut kasus ini.
KPK menyoroti pernyataan Ustaz Khalid Basalamah soal pengembalian uang dalam dugaan korupsi kuota haji. Sebab, informasi itu dianggap materi penyidikan.
Oknum Kemenag menawarkan kuota haji khusus dengan 'uang percepatan' kepada travel. Pihak travel menggelembungkan 'uang percepatan' itu untuk calon jemaah haji
KPK menyelidiki pemindahan mobil mewah dari rumah dinas mantan Wamenaker Noel. Mereka mengimbau pihak yang tahu untuk kooperatif menyerahkan kendaraan tersebut.
Anggota DPRD Probolinggo minta KPK hibahkan aset lelang untuk pembangunan daerah. Nilai aset hampir Rp 100 miliar, bisa bantu infrastruktur masyarakat.
KPK belum memerinci alasan memanggil lagi Ilham Habibe di kasus korupsi BJB. Ini merupakan panggilan pemeriksaan kedua bagi Ilham dalam kasus tersebut.