Jazilul mendukung gagasan dari Prabowo. Ia menyebut sudah saatnya sistem politik RI untuk diubah supaya biaya tinggi dalam Pilkada dapat diminimalisir.
Guru di Bone keluhkan pembayaran tambahan sertifikasi dan gaji Rp 2 juta yang belum diterima. Pemkab Bone pastikan akan dibayar setelah APBD Perubahan.
Ketua Harian Gerindra Dasco menyambut baik instruksi Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri yang meminta kadernya mendukung pemerintahan Presiden Prabowo Subianto.
Pemkot Medan memiliki tunggakan Rp 5 miliar ke BPJS Kesehatan. Wali Kota Bobby Nasution memastikan pembayaran akan dilakukan pada 2025 tanpa ganggu program.