Dua desa di Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, dilelang karena ada pengusaha yang menjadikan agunan namun kredit macet. Warga pun terdampak.
Menkop Ferry Juliantono terima mandat dari Presiden Prabowo untuk program Koperasi Desa Merah Putih, termasuk pengadaan solar panel dan pengembangan usaha.
Bambang Soesatyo menekankan pentingnya sistem distribusi nasional untuk kemandirian ekonomi. Ia dorong kolaborasi dan digitalisasi rantai pasok untuk efisiensi.