Keributan terjadi di debat ketiga Pilgub NTB akibat miskomunikasi antara petugas KPU dan pendukung paslon. KPU berharap debat berjalan kondusif dan informatif.
RK dan Pramono Anung berebut pengaruh Luhut Binsar Pandjaitan berserta pendukungnya. Dua organisasi relawan lekat dengan Luhut mendukung ke RK dan Pramono.
Sebanyak 45 anggota DPRD Rembang hasil Pileg 2024 resmi dilantik. Ada dua pasangan bapak dan anak yang dilantik bareng di gedung DPRD Rembang hari ini.
Eks polisi bernama Sawangin melaporkan dugaan penipuan ke Polres Labuhanbatu. Lalu, dia klaim kasus itu dihentikan usai kapolres terima uang dari pengusaha.