Investor pasar modal dari kalangan milenial tercatat mengalami pertumbuhan. Salah satunya di Mandiri Sekuritas yang mencatat pertumbuhan nasabah ritel 73%.
Ekonomi digital meningkat di saat pandemi Corona, namun aneka startup tidak bisa menjadi satu-satunya andalan. Bank sudah saatnya menjadi perusahaan teknologi.