Satgas P3GN Bareskrim Polri telah menerbitkan 19.450 laporan polisi dalam 2 bulan terakhir. Dalam periode tersebut, setidaknya ada 10 kasus besar yang diungkap.
Ransomware Brain Cipher telah melumpuhkan Pusat Data Nasional Sementara (PDNS) 2. Ahli siber mengungkapkan secara rinci tahapan serangan siber ransomware.