Timnas Indonesia U-22 lolos ke babak final SEA Games 2023. Trend positif ini menyelamatkan Pratama Arhan dari hujatan warganet. Lantas mengapa demikian?
Timnas Indonesia U-22 vs Timnas Vietnam U-22 dimainkan di semifinal SEA Games 2023. Ada alokasi 800 tiket untuk WNI di Phnom Penh, begini cara mendapatkannya.