Seorang pria asal China diketahui salah masuk ke sebuah acara open house di rumah yang dikiranya warung makan. Akhirnya, pemilik rumah mempersilahkannya makan.
BPOM RI mengatakan bahwa pihaknya sudah menerima surat dari kuasa hukum Nikita Mirzani. Namun, untuk menjadi saksi, BPOM menunggu permintaan dari hakim.
Praktik menjaga tradisi bagi umat Hindu di Bali berdampak pada budaya kuliner. Seperti penyajian lawar yang dipertahankan sejak masa Hindu-Buddha di Nusantara.
Warga digegerkan dengan penemuan mayat bayi laki-laki di tempat sampah Kelurahan Kelapa Lima, Kecamatan Kelapa Lima, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Di Jakarta Barat banyak tempat makan bakmi legendaris. Ada juga berita roti canai gulung isi rendang di Jakarta hingga kenikmatan bakso halal di pasar Puri.